Find the Real Love
Sibuk sebagai dosen membuat Arfan tidak punya waktu untuk hal romantis. Hingga terbuai oleh ambisi justru membuatnya dibenci karena terang-terangan mengatakan tidak menyukai wanita.Sampai saat menyadari Rianti selalu mendekatinya, Arfan pun memiliki kesempatan agar orang-orang mengubah pandangan mereka. Tidak ada pilihan lain, Arfan meminta Rianti, rekan dosennya, untuk menikah. Tentu Arfan melakukannya hanya untuk memanfaaatkan situasi.Berkali-kali rfan mengelak bahwa dia tidak mencintai Rianti, namun makin lama dia seakan penasran tentang bagaimana arti cinta sebenarnya.Lantas apakah hal itu dapat membuat Arfan mengubah perasaannya? Atau tetap pada pendiriannya tidak mencintai Rianti?…