Spesial ultah Minami
"Baiklah mohon bantuannya hari ini TRIGGER-san dan ZOOL-san."
"Mohon bantuannya."
Hari ini kolabrasi TRIGGER dan ZOOL akhirnya dilaksanankan. Para staff sibuk menyiapkan alat alatnya sementara idol tersayang kita (min minami) sedang mendiskusikan sesuatu.
(A/N : biar bisa bedain siapa yang ngomong aku bakal pakai name : khusus chap spesial aja)
Touma : "sekarang ultah Mina ada yang punya ide?"
Tenn : "kalian lebih dekat dengannya bukankah seharusnya kalian yang menyiapkannya."
Haruka : "tch... sudah ku bilang dia tidak usah diajak."
Torao : "mau gimana lagi kita akan berkolabrasi barang mereka."
Yamato : "harus banget ya beri kejutan gitu kenapa gk langsung dirayain aja."
Iori : "aku yakin Natsume-san akan bahagia dengan pesta sederhana saja."
Riku : "oy Iori jangan begitulah pasti dia akan senang melihat usaha kita semua."
Nagi : "owh how about we give him something that he like."
Momo : "Re:vale dan beberapa angotta IDOLISH7 menyiapkan pesta kejutan."
Yuki : " lalu sisa anggota IDOLISH7 akan mencari hadiahnya sementara TRIGGER dan ZOOL bertugas menjaga Minami-kun agar dia tidak mengetahui kejutannya."
Tamaki : "kalo begitu barang yang dia suka apa?"
Torao : "memainkan piano mungkin."
Haruka : "koleksi jam."
Touma : "jamnya kebanyakan kasih topi aja."
Mitsuki : "dia emang cocok sih pakai topi."
Sogo : "kalau begitu siapa yang akan membelinya?"
Gaku : "Izumi dan Osaka."
Iori : "maksudmu aku atau nii-san?"
Ryu : "kurasa maksudnya kalian berdua."
Mitsuki : "yosh kalau begitu Iori Sogo-san mari kita berbelanja."
Mitsuki menarik tangan Iori dan Sogo. Sebelumnya Sogo sempat menelpon Tsumugi untuk minta diantar ke mall. Sementara itu para idol yang ditinggal.
Tenn : "merepotkan."
Ryu : "ayolah Tenn janga bersikap begitu."
Gaku : "ya lagipula emangnya kau sudah pasti dapat."
Riku : "Tenn-nii tidak mau ikutan ini pasti akan menyenangkan."
Tenn : "aku gk bilang aku tidak ikut Riku hanya saja..."
Haruka : "kita harus kembali sebelum Minami curiga."
Yamato : "benar juga."
Momo : "baiklah ayuk semuanya ke dorm ZOOL Ban-san yang akan mengantarkan kita."
Acara TRIGGER dan ZOOL pun dimulai.
Tenn : "Halo kami adalah TRIGGER dan ZOOL."
Touma : "hari ini kami akan menjalankan beberapa misi."
Gaku : "tentu saja kita akan bertim."
Haruka : "mari kita lihat timnya."
Mereka pun mengambil kertas secara acak. Hasilnya Tenn dengan Minami, Ryu dengan Haruka dan Touma, dan Gaku dengan Torao.
Ryu : "baiklah tim sudah terbentuk sekarang biarkan kami menjelaskan peraturannya."
Torao : "setiap tim diberikan misi di daerah yang berbeda-beda."
Tenn : "tim yang menyelesaikan semua misinya duluan menang."
Haruka : "sementara tim terakhir akan dihukum."
Gaku : "selama acara setiap tim tidak boleh terpisah oleh karena itu...
Kamera mendekati wajah Gaku.
Gaku : "Tetaplah disisi ku."
Tenn : "kalau begitu mari kita mulai acaranya."
Ryu POV
Sekarang aku dan timku sedang menuju ke restoran. Menurut misinya kami harus memasak sesuatu disana dari bahan bahan yang sudah disediakan. Jika masakannya enak mereka akan memberi tahu misi berikutnya pada kami.
Ryu : "Haruka-kun dan Touma-kun bisa masak?"
Haruka : "mie dan telur ceplok dihitung gk?"
Touma : "yah kami mengadalkanmu Ryu-san."
Ryu : "kalau begitu tolong cuci gurita dan bahan makanan lainnya."
Haru dan Touma : "baik."
Setelah sudah matang.
Ryu : "ok sekarang biar ku hias."
Touma : "Ryu-san liat sini."
T
ouma : "yang namanya model emang selalu siap bergaya ya."
Ryu : "eh emang kita disuruh foto ya?"
Touma : "disuruh foto masakannya aja tapi biarin lah."
Touma : "lumayan nih buat manasin Tama."
Ryu : "Touma-kun."
Touma : "lah kenapa aku juga difoto?!"
Ryu : "biar adil selain itu jika kau melihatkan foto itu pada Tamaki-kun akan kutunjukkan foto kau dengan Riku pada Tenn.
Touma : "baik gk akan kutunjukkan."
Sudah cukup aku jadi penenang Tenn dengan Gaku dan Tamaki-kun dengan Sogo-kun jangan sampai ditambah Touma.
Ryu : "Haruka-kun kita harus pergi ke taman sekarang."
Haruka : "baik dah A-chan."
Aya : "bye bye."
Gaku POV
Torao : "jadi misi kita ngambil selfie tanpa ada yang melihat kita?"
Gaku : "wah gk bisa dong."
Torao : "kita gk dihitung."
Gaku : "Tuhan yang maha esa kan selalu melihat kita."
Torao : "lah iya terus gimana dong."
Gaku : "coba aku liat kertasnya lagi."
Ngambil selfie dimana tidak ada orang selain kalian yang lihat,
dan tuhan
Gaku : "oh ternyata ada tulisan disini di pojok."
Torao : "oh yaudah."
Torao : "emang gpp nih foto sendiri sendiri."
Gaku : "emang kau mau foto barang?"
Torao : "yah kagak lah mending sama cewek."
Gaku : "dah buruan gaya sini ku foto."
G
aku : "sekarang apa?"
Torao : "kirim ke Nya-san nanti dia akan kasih kita misi selanjutnya."
Gaku : "oh yaudah."
Gaku : "kau bisa masak?"
Torao : "aku bantu Minami sedikit di dapur."
Gaku : "moga moga bahan bahannya untuk membuat soba."
Tenn POV
Ini misi apaan coba.
Minami : "kujo-san apa kau sudah menemukannya?"
Tenn : " belum kau coba cari dekat bunga bunga disana."
Minami : "baiklah."
Masa kita disuruh mencari pita di taman seluas ini. Yang bikin acara mikir gk sih. Mana nanti aku harus melakukan itu.
Minami : "kujo-san ini pitanya bukan?"
Tenn : "bentar aku nanya Nya-san dulu."
Nih orang benar benar gak jelas.
Minami : "gimana?"
Tenn : "kau foto aku."
M
inami : "saat di bilang pakai pitanya kurasa bukan begini maksudnya."
Tenn : "dia hanya bilang pakai gk bilang harus di kepala juga, lagipula kalo di leher kayak gini kan keliatan lebih cakep untuk cowo."
Minami : "oh ada chat dari Nya-san kita disuruh cari tempat buat selfie, ada syarat syaratnya juga."
Tenn : "yasudah ayo."
Di dorm ZOOL
Riku : "Tamaki bisa tolong aku memasang hiasan ini."
Yamato : "senpai bagaimana keadaan Mitsu dan yang lain."
Yuki : "sedang dalam perjalanan kesini."
Nagi : "owh hadiahbya sudah ketemu."
Tamaki : "eh camilannya nanti apa?"
Momo : "lah iya kita lupa makanannya."
Nya : "camilannya urusan Gaku dan Torao kalo kuenya sudah jadi."
(Y/N) : "kuenya ada di mobil Tamaki dan Yamato tolong ambil ya."
Riku : "wah (y/n)-san Nya-san gak kusangka kalian datang."
Nya : "yo Riku aku bawa hadiah spesialnya nih."
(Y/N) : "siapa yang kau sebut hadiah spesial?"
Nya : "ya kau lah siapa lagi coba."
Mitsuki : "oy nih hadiah pembukanya."
Nya : "makasih Mitsuki."
Sogo : "kuharap Natsume-san akan menyukai hadiahnya."
Iori : "nii-san sudah menghabiskan banyak waktu memilihnya pasti dia suka."
Yamato : "jadi minumannya gimana?"
Tamaki : "Nya-san kan yang katanya akan mengurus semuanya."
Nya : "eehh gk lah patungan ke Momo biar dia dan Yuki yang beli minumannya."
(Y/N) : "Nya-san ada wa dari Gaku nih."
Nya : "oh baik aku pergi dulu (y/n)-san disini aja ya pastikan semua berjalan lancar."
Author POV
Semua tim sedang melaksanakan misi terakhir mereka. Sekarang saatnya bagi Tenn melakukan misi spesialnya.
Tenn : "Natsume Minami Nya-san baru ngechat aku katanya lokasinya ganti jadi disini."
Minami : "hm lokasi ini tidak terlalu jauh dari sini, jika kita melewati jalan ini."
Tenn : "yasudah ayo biar cepat selesai."
Minami dan Tenn segera berjalan menuju lokasi. Hanya saja jalan yang mereka lalui penuh dengan orang orang yang sedang melihat festival.
Minami : "Kujo-san disini rame banget mungkin sebaiknya kita mengambil jalan lain."
Minami menunggu respon dari Tenn tapi setelah beberapa menit Tenn tidak menjawabnya. Minami akhirnya menoleh kesampingnya. Matanya terkejut begitu melihat kalau Tenn tidak ada sisinya.
Minami : "Kujo-san kau dimana!"
Minami segera berlari kesana kemari mencoba mencari keberadaan Tenn.
Minami : "KUJO-SAN!"
Minami terus mencari sambil menanyai orang orang di festival. Tiba tiba Minami mendapatkan telpom dari Gaku.
Gaku : "yo Natsume timku dan Ryu sudah menyelesaikan misi kami."
Minami : "Yaotome-san, Kujo-"
Gaku : "ah iya Natsume sebenarnya Tenn sedang sakit hari ini sebaiknya kalian cepat kembali biar ku share lokasi kumpulnya."
Minami : "eto Yaotome-san?"
Gaku : "kenapa Tenn tidak kenapa kenapa kan?"
Minami : "tidak kami akan segera kesana."
Minami mematikan telponnya. Dia coba menelpon Tenn. Tapi percuma tidak diangkat. Minami kemudian menshare lokasi kumpul mereka.
Minami : "mungkin saja Kujo-san ada disana."
Minami : "apa kulapor polisi saja ya tapi nanti."
Berita hots hari ini seorang idol hilang saat melakukan sebuah acara tv
Minami : "sebaiknya jangan."
Di dorm ZOOL
Tenn : "tugasku sudah selesai segarusnya sebentar lagi dia kesini."
Touma : "wah parah Mina sampai keringatan."
Torao : "pasti dia panik banget tuh."
Yamato : "gak kusangka kau bisa bernada galak begitu."
Gaku : "mau gimana lagi di event mereka membuatku galak banget."
Riku : "event sama Yaotome-san waktu itu seru juga ya."
Tamaki : "tapi Rikkun beda banget."
Mitsuki : "Iori waktu itu malah imut dengan telinga rubah begitu."
Iori : "semuanya siap diposisi sebentar lagi dia sampai."
Minami membuka pintu dormnya. Lalu
"Kejutan selamat ulang tahun!"
Minami : "eh Kujo-san lalu ini dorm kita!?"
Gaku : "wah baru sadar dia."
Haruka : "selamat ulang tahun Minami ini hadiah daeu kita semua."
Sogo : "kuharap kau menyukainya."
Ryu : "gimana kalau kau coba pakai."
Mitsuki : "sudah kuduga cocok sekali denganmu."
Nya : "lalu ini hadiah spesialnya."
(Y/N) : "lama tidak bertemu Minami."
Minami : "(y/n)-san bukannya kau sedang belajar di luar negeri."
(Y/N) : "hari ini kan ulang tahunmu mana mungkin aku melewatkannya."
Minami : "terima kasih teman teman untuk kejutannya walaupun pesta sederhana sudah cukup bagiku."
Tenn : "tuh apa ku bilang."
Haruka : "heh kalau gk suka kau kan gk usah ikutan."
Touma : "oy haru."
Gaku : "kuyakin Tenn hanya kesel karena hukumannya."
Riku : "emang hukumannya apaan?"
Iori : "mereka harus mebenturkan wajahnya ke kue yang dibeli Nya-san tadi."
Nya : "nah Tenn Minami silahkan ini kuenya."
Haruka : "Minami gk usah lah kan dia ulang tahun kasian tadi cape cape lari cari dia."
(Y/N) : "aku setuju dengan Haruka."
Torao : "iya kujo saja yang dihukum Minami gak usah."
Touma : "tuh Nya-san dengar gk."
Nya : "iya iya yaudah Tenn sini."
Tenn : "ogah banget."
Karena Nya tidak sabaran akhirnya dia melemparkan kuenya ke wajah Tenn. Tenn menghindarinya sehingga kuenya pun kena dinding.
Nya : "yah padahal aku mau liat idol dengan wajah penuh krim masih ganteng atau gak."
Haruka : "sudah pasti enggaklah."
Akhirnya mereka semua pun merayakan ultah Minami sampai malam lalu pamit pulang.
Touma : "EH TUNGGU BANTU BERES BERES DULU DONG!"
Nya : "ogah."
IDOLISH7,TRIGGER,Re:vale, Nya, dan (Y/N) lari dari amukan Touma. Akhirnya ZOOL terpaksa membereskannya sendiri.
______________________________________
Ahhh selamat ulang tahun Minami.
Husbu favorit ke 2 ku di ZOOL.
Haruka number 1.
Moga moga mbak corona segera pergi agar anime IDOLISH7 bisa lanjut.
Lalu kalian ZOOL bisa segera muncul.
Grup favorit ku diantara semuanya.
Sekian dari Nya
Pamit dulu Nya
Dadah Miaw
Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top