Jerat Cinta Semalam
Jen menemukan dirinya bangun tidur di sebuah kamar hotel bersama pria yang tidak ia kenali hanya berbekal selimut yang menutupi tubuhnya. Sama seperti Jen, sang pria yang bernama Bragy juga sama syok dan terkejut melihat dirinya bersama Jen. Akhirnya mereka saling tuding menuding. Bahkan Bragy berani bersumpah kalau ia sama sekali tidak mengeksploitasi Jen hanya untu menidurinya. Entah ulah siapa yang membuat mereka hingga tidur satu kamar? Bagaimana kah nasib Jen setelah itu? Apakah Bragy akan bertanggung jawab kalau Jen sampai hamil?…