Hei, Intern!

Hei, Intern!

3,884,489 3,258 11

Judul sebelumnya: Intern&LoverDirektur galak di tempat magang bikin hari-hari Ullie di kantor terasa lebih menantang. Semua tugas random rela diselesaikan Ullie demi menafkahi diri, termasuk menjadi asisten direktur sementara menggantikan Bu Andrea yang harus menjalani isolasi akibat penyakit flu babi.Tapi semakin Ullie mengenal bosnya, semakin Ullie was-was dibuatnya. Apalagi setelah bosnya mencetuskan ide ngawur untuk mengenalkannya ke keluarga besar sebagai pasangan baru. Ullie tak sanggup menolak tugas ini karena statusnya masih sebagai kacung magang. Sampai ide ngawur itu berubah makin kacau....!!!NOTE: SEBAGIAN BESAR BAB DIUNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN. TERIMA KASIH SUDAH MENDUKUNG CERITA INI DENGAN VOTE DAN KOMENTAR POSITIF KALIAN. SEMOGA BERTEMU ULLIE & FABIAN DALAM PACKAGING SERTA NUANSA BARU DI TOKO BUKU TERDEKAT SECEPATNYA ❤…

LOVE + PROPHECY (New Edition)

LOVE + PROPHECY (New Edition)

13,181 2,025 15

Hidup Bonnie tak lepas dari ramalan zodiak dan tarot. Bonnie menjadikan keduanya sebagai pedoman untuk mengintip masa depan, menghindari nasib buruk, sekaligus mencari nafkah. Ramalannya tak pernah meleset jika digunakan pada orang lain, tapi untuk dirinya sendiri... hmm, kemungkinannya selalu 50:50.Menurut kombinasi kartu tarotnya, dia disarankan untuk ikut acara reuni akbar karena seseorang yang penting bagi masa depannya akan muncul. Seorang laki-laki, berusia cukup matang untuk dikatakan dewasa. Entah apa perannya di kehidupan Bonnie yang stagnan. Yang pasti, Bonnie ingin membuktikan sendiri seberapa penting orang itu bagi hidupnya kelak.Tapi, jika mereka berjodoh... lalu kenapa laki-laki itu sudah beristri?!Note: Ini bukan cerita tentang pelakor atau perselingkuhan. Penulisnya tidak pandai membuat drama menguras emosi dan akal.…

MAIN LEAD

MAIN LEAD

6,676 1,056 5

Noah Abimana adalah seorang cyber-genius yang memilih jadi peternak sapi perah demi meneruskan bisnis keluarga. Tragedi yang terjadi di keluarganya bertahun-tahun lalu meninggalkan trauma mendalam yang membuatnya hanya peduli pada sedikit hal.Ruwika Gianni menjadi salah satu dari sedikit hal yang dimaksud, seorang wanita karir yang mempesonanya sejak pandangan pertama. Wanita yang hanya melihatnya sebagai sahabat baik sang adik sekaligus sebuah kesalahan masa lalu yang harus dihapus dari ingatan.Noah hanya punya dua pilihan. Mengklaim apa yang sudah menjadi miliknya, atau mundur demi persahabatan yang berharga.…

Smitten [Published by Karos]

Smitten [Published by Karos]

270,846 20,055 11

[Sebagian part sudah dihapus. Buku tersedia di Shopee & Ebook tersedia di Playstore. Link ada di bio]Ekspresinya yang datar, irit bicara, dan sikapnya yang sering membuat orang tidak nyaman, membuat Didi dikenal sebagai cewek anti sosial, bahkan oleh keluarganya sendiri.Darren, si duda komposer musik super ceroboh sedang berusaha akrab dengan putri remajanya yang punya sindrom tourette.Zevanya - Zee, si putri remaja Darren yang lugu dan periang harus dipaksa beradaptasi dengan lingkungan baru.Suatu hari, Didi kedatangan tetangga baru. Sepasang ayah dan anak yang membuat hari-hari Didi lebih berisik, ternyata punya tempat istimewa di hatinya.Mereka memiliki kekurangan masing-masing dan tanpa sadar telah saling melengkapi satu sama lain.-------------------------------------------Bukan cerita berkonflik berat. Aku bawa cinta ke kalian selagi nulis ini. Semoga kalian suka...…

MAGOIRIE: Green Wood [Published by Lovrinz]

MAGOIRIE: Green Wood [Published by Lovrinz]

6,063 1,288 16

Magoirie terlahir sebagai manusia biasa yang sengaja dipilih untuk dianugerahi berkah oleh Sang Dewi agar menjadi para penyeimbang alam. Tugas utama mereka adalah mengawasi setiap elemen yang menjadi tanggung jawab masing-masing, dan berhak untuk mengatur kekacauan atau chaos jika elemen yang mereka kuasai goyah. Kiamat terjadi jika semua Magoirie sepakat untuk mengatur kekacauan secara bersamaan.Belakangan, Rinjani dapat menumbuhkan tanaman dari ranting yang ia jadikan mainan lempar tangkap anjingnya, Mono. Isi kepalanya sederhana. Namun, cita-citanya setinggi gunung di Nusa Tenggara. Apa lagi kalau bukan menjadi istri Yamazaki Aoki!Sstt... Rinjani belum bilang orangtuanya mengenai rencana brilian ini. Jangankan Pak Rudolf, abang-abangnya juga belum dia beritahu. Dia berencana untuk memberi tahu Aoki dulu sebelum keluarganya. Jaga-jaga semisal ditolak.Bermula dari kehidupan Rinjani yang tenteram dan sederhana, segalanya mendadak jadi jungkir balik sejak Ronan -Magoirie Udara- datang mengunjunginya. Di saat yang sama, Lukas -sepupu Aoki- juga merasakan hidupnya terbalik sejak seorang Siren bernama Yara datang dan menghancurkan alat pemancar sonarnya.…

Falling Serenade [selesai]

Falling Serenade [selesai]

595,758 81,502 41

Teressa bertemu cinta pertamanya di usia lima belas. Namanya masih terpatri dalam memori Teressa setelah belasan tahun berlalu.Marda, lelaki licik yang selalu membuat Teressa naik darah setiap kali mereka berjumpa. Setelah sekian lama berpisah untuk menempuh jalan hidup masing-masing, keduanya kembali bertemu di tengah konser band rock metal asal Inggris, Scavenger.Gara-gara dia datang dan menyapa, mode Scavenger Head Teressa jadi lumer tak bersisa. Gara-gara dia minta nomor ponselnya, mode kaku Teressa jadi terbengkokkan tanpa daya.…

Under The Trumpet Tree [Published by Karos]

Under The Trumpet Tree [Published by Karos]

235,054 46,829 31

Apa yang ada dalam bayangan kalian ketika dengar nama Genghis Khan pertama kali?Badan gempal, mata segaris, brewok lebat, sosok gahar yang mengintimidasi?Semua itu ada dalam diri Adibarra Nigel, ditambah kepala botak plontos dan brewok lebat dikepang dua. Figurnya yang setinggi dua meter selalu sukses membuat Karenina Maharani -Rani- merinding. Jelas-jelas bukan kriteria ideal wanita mana pun!…

C.R.T Vol. II: Looney [Published by Karos]

C.R.T Vol. II: Looney [Published by Karos]

104,897 9,504 18

This is all about Looney.Si kecil paling nekat dan sadis kini dihadapkan pada dua pilihan. Mempercayai Janesa dan CRT, atau menuruti permintaan papanya -si Bos Kartel Bermuda- untuk bergabung dengan Citadel, organisasi pembunuh bayaran yang ingin menjadikannya sebagai aset mereka.Yang tidak disangka Looney, rupanya Citadel memiliki peran di balik kacaunya masa kecil orang-orang tersinting yang pernah ia kenal.Ketika masalah terus mengikutinya bagai magnet, dirinya harus menjalani kehidupan ganda sebagai murid SMA normal yang naif.Di cerita ini, Looney dipaksa tunduk pada aturan.Will she bend her knees?Or will she bend the rules?----------------------------------------------Kebijaksanaan dalam mencerna isi bacaan sangat disarankan. Nggak cocok dibaca reader di bawah umur. Konten dewasa ⚠️…

C.R.T Vol. I [Published by Karos]

C.R.T Vol. I [Published by Karos]

381,673 25,476 16

"Kapten lihat cewek rambut putih yang di sana itu?" tunjuk Tea."Katlyn?"Dia mengangguk. "J membunuh mamanya, menjebloskan papanya ke penjara, dan membuat hidupnya jungkir balik dalam satu malam. Sekarang? Mereka suami istri di Kartu Keluarga."Katlyn bisa saja menghabiskan seluruh hidupnya yang menyedihkan dengan mencari Janesa sampai ujung dunia. Namun, kehadiran Timothy membuatnya jadi pikir panjang. Dendam tak terbalaskan itu sudah dipendam Katlyn jauh-jauh dalam lubuk hatinya. Seluruh waktu Katlyn sudah dihabiskan untuk mencari uang demi bisa makan besok. Bagi Katlyn, bertahan hidup lebih penting dibanding membalas dendam.Sayangnya, Janesa tak sependapat. Ketika dia ingin kembali, maka dia pasti akan kembali.…

SHORT STORIES ONLY

SHORT STORIES ONLY

16,111 1,044 7

Kumpulan cerita pendek tanpa ujung dan tanpa genre.…

CINTAKU MENTOK DI KAMU [Karyakarsa]

CINTAKU MENTOK DI KAMU [Karyakarsa]

10,883 861 2

Di intern&lover, Mas Anton jadi sosok kakak baik hati yang sayang sama adeknya.Di mechanic&lover, Mas Anton mulai kelihatan belang kocaknya saat menjadi sahabat Galang.Di trouble, sifat sejati Mas Anton makin terlihat sejak terpantau sering bergaul dengan Mia.Di sini... Mas Anton jadi tokoh utama. Dia berhak bahagia setelah menjadi orang yang selalu ada untuk orang lain yang dianggap penting baginya.…

trouble [selesai]

trouble [selesai]

3,173,445 374,117 56

Mia, si dedek koas yang terpaksa jadi sugar baby demi membiayai cita-citanya buat jadi dokter spesialis forensik. Ini gara-gara dia nekat menolak dijodohkan di kampung hingga membuat orangtuanya mogok membiayai sekolah.Aiden, si om-om bule dengan latar belakang misterius yang ditarget Mia jadi sugar daddy-nya.----------------------------------------------Hai! Ini seri romcom ketiga setelah intern&lover dan mechanic&lover. Kali ini menceritakan sahabat Ullie dan mantan tunangan Gie.Semoga kalian menikmati ceritanya.Selamat baca!…

mechanic&lover [selesai]

mechanic&lover [selesai]

2,227,975 266,642 42

Prioritas hidup Gie:1. Menghabiskan harta Opa2. Membuat Galang bertekuk lutut padanyaPrioritas hidup Galang:1. Menabung untuk modal nikah dengan pacarnya, Lea2. Menjauhkan cobaan bernama 'Gie' dari hidupnyaIni cerita romantis komedi lain yg bisa menghibur dan membuat kalian halu.Selamat datang di kehidupan Gie yang hingar bingar!Semoga suka dengan ceritanya.Happy reading...…

The Girl Who Can Walk To The Other Side (On Hold)

The Girl Who Can Walk To The Other Side (On Hold)

8,674 1,945 9

Namanya Sarah Lee. Dia mampu membuka pintu ke sisi lain. Dunia baru, dunia lama, dunia yang tidak dikenal manusia, semua sudah Sarah masuki secara sengaja maupun tak sengaja. Keberadaannya yang sering tidak diketahui siapa-siapa membuat kakak laki-lakinya, -Evan Lee, dilanda kepanikan.Di antara pekerjaannya yang padat sebagai dokter bedah umum, Evan Lee berusaha selalu ada untuk Sarah. Sampai dia menemukan sekolah asrama yang pintu-pintunya aman untuk dimasuki.Sayangnya, keberadaan Sarah di sekolah itu justru membuka pintu baru yang seharusnya tidak ada. Kehadiran Kara, si Siluman Kucing, juga tidak memberinya kemudahan.Kucing itu mampu menekan kesabarannya sampai ke dasar dan selalu menanti untuk menerima risiko. Dia kucing penggoda yang tidak akan berhenti sebelum Evan Lee bertekuk lutut.Sarah Lee dan Kara adalah kombinasi sumber sakit kepala Evan."Lebih mudah menyatukan sendi yang putus daripada harus berurusan dengan kalian berdua!" - Evan Lee.Not for children :) - Ham…