Diaboli Cuniculum

Diaboli Cuniculum

259 89 27

[Seri Fantarisan : Diaboli Cuniculum]HORRORMereka bisa datang dari mana saja!Tiba-tiba di depanmu, bahkan merayap di dinding kamar dan menarik selimut yang menghangatkan tubuhmu begitu saja.Mereka itu yang tidak bisa kamu lihat begitu saja! Kamu harus membuka chapter demi chapter kumpulan cerita ini terlebih dahulu!©Mei, 2023…

Scientia Cuniculum

Scientia Cuniculum

306 77 29

[Seri Fantarisan : Scientia Cuniculum]SCI-FI/Science FictionSemakin cepat perkembangan zaman dan semakin canggih teknologi yang ada memang memudahkan manusia. Tapi, apa kalian tahu bahwa ternyata ada banyak dampak buruk dan bencana yang mengintai kalian dari kemajuan berpikir jika disalahgunakan?Hati-hati! Untuk terhindar dari masalah yang telah memata-matai kalian, kalian harus membaca kumpulan cerita ini!©Mei, 2023…

Phantasia Cuniculum

Phantasia Cuniculum

355 94 26

[Seri Fantarisan : Phantasia Cuniculum]FANTASYJika kalian masuk ke dunia cermin ini, maka belajarlah meningkatkan kekuatan elemen kalian. Kalian akan bertemu penyihir hingga makhluk mitologi berkekuatan ajaib yang bisa jadi menolong atau bahkan menghambat perjalanan kalian. Perkuatlah juga supaya kalian bisa membantu sebuah kerajaan yang mungkin sedang digempur peperangan!©Mei, 2023…

Tensio Cuniculum

Tensio Cuniculum

698 110 40

[Seri Fantarisan : Tensio Cuniculum]THRILLERSebuah kumpulan cerita mini yang akan menghadirkan atmosfer ketegangan di antara kalian. Siapkan tabung oksigen saat membaca!©Mei, 2023…

GRIMOIRE : Oneiric Diary

GRIMOIRE : Oneiric Diary

6,994 833 52

Hanya sebuah buku mimpi berdebu milik tetua Fantascroller.Suatu mimpi tentang dunia sihir utopia yang bermanfaat untuk kamu baca.Kisah kami bukanlah kisah seperti kebanyakan buku sihir lainnya. Kami tidak terkenal, tetapi kami selalu dikenang.Jika kamu mulai memercayai Akademi kami itu nyata, bacalah!Ikutilah setiap lembar dari halaman buku ini tanpa tanya. Tunggulah hingga kamu mulai merasakan sesuatu yang berbeda setelah membaca halaman demi halamannya.Oneiric Diary of Fantascroller©Februari, 2021Cover by @hayylaaa (Pemenang kontes cover dari event Anniversary Fantascroller 2020)…

COVERZONE

COVERZONE

13,932 2,006 115

ZONA COVER[Dunia Cover milik anak grup Fanta]Kumpulan cover-cover uwuw dari tugas yang berhasil dikerjakan oleh member Fanta.Berbagai macam model cover cakep di sini bisa kalian temukan. Dari cover simple, minimalist, hingga cover manipulasi pun ada.Semua cover memiliki ©hak cipta dari sang pengedit masing-masing. Area dilarang menjiplak!Gudangnya referensi untuk kalian yang sedang mencari inspirasi membuat cover.Selamat berselancar!©Juni, 2020by Fantascroller…

Legend of Archipelago

Legend of Archipelago

155 39 6

[Science Fiction x Legend]Menyusuri jalan setapak yang membelah pegunungan, menelusuri sebab-sebab permasalahan yang terjadi di kerajaan, mencari keajaiban di dunia kuno penuh kejutan. Terlihat seperti mimpi, bukan? Namun, memang seperti itulah yang sebenarnya terjadi.Game Legend of Archipelago memberi semua itu. Memberi edukasi sejarah, legenda, dan dongeng Nusantara bagi anak-anak bangsa.Tertarik untuk memainkannya?Kelompok Ryunara Dare, Fantascroller©Februari, 2022…

Amad & Legenda Gunung Leutik

Amad & Legenda Gunung Leutik

157 32 6

[Science Fiction x Legend]•••••••••••••••••••••••Gunung Leutik punya legendanya sendiriDikatakanlah gunung ini hampir meletus pada jaman dahulu kalaSatu pemuda berhasil menghalaunyaSatu anak adalah suksesornyaSebuah keris mencegah, tetapi bagaimana gerangan benda mati menyergah?KesaktianAtau sebuah sains belaka?••••••••••••••••••••••Kelompok AMAD, Fantascroller©February, 2022…

Tacenda

Tacenda

165 62 6

Nama dia Kirana. Gadis berkulit sawo matang yang memiliki keyakinan, bahwa setiap gejala alam yang terjadi di muka bumi ini dapat dijelaskan secara sains.Begitu pula dengan legenda yang terjadi di pantai selatan, Nyi Roro Kidul. Mungkinkah hal itu ada benarnya? Apakah mitos bisa dipecahkan dengan kacamata sains?●●●Kelompok Malais, Fantascroller©Februari, 2022…

The Changed Fate

The Changed Fate

176 32 6

Sebuah cerita bergenre Adventure dan Sci-Fi bertajuk The Changed Fate. Selamat membaca!][][Legenda menyimpan seribu misteri.Legenda menyisakan seribu pertanyaan pula.Dari kisah hingga asal-usulnya, semua masih samar.Tapi, pernahkah kamu berpikir ...Untuk sekadar mengubah kisahnya?Copyright©2022 by ANUES (Fantascroller)…

Still Alive : The Rebellion

Still Alive : The Rebellion

406 83 5

[Fantasy x Myth]Ini adalah kisah dimana Elf merupakan kaum Mayoritas dan Manusia adalah kaum Minoritas, bahkan dianggap sebagai makhluk mitologi.Akibat kebijakan dari Ratu Abigail, manusia diburu dan ditangkap untuk diambil jantungnya.Di saat Elf hidup berleha-leha dengan segala yang mereka punya, manusia harus hidup dengan rasa ketakutan untuk diburu seumur hidup. ___________________Di sisi lain, tidak sedikit manusia yang ingin terlepas dari jeratan takdir mengerikan ini.Akhibara, seorang manusia pemberani yang lantang menyuarakan kebebasan mulai mengajak kaumnya untuk melakukan perlawanan.Rencana untuk penyerangan besar-besaran terhadap wilayah elf dimulai, akankah perjuangan manusia untuk bebas itu terwujud?Kelompok Artemis, Fantascroller©February, 2021…

BAKENEKOMATA

BAKENEKOMATA

441 69 5

[Fantasy x Myth x Thriller]Shoera paham rasanya menjadi orang yang sengsara, sendiri dan kesepian. Apalagi ketika ia melihat kucing hitam yang tubuhnya penuh luka di pinggir hutan ketika pulang kerja paruh waktu, ia paham apa yang kucing itu rasakan dan memutuskan untuk merawatnya. Tapi, kejadian-kejadian aneh menimpa Shoera sesaat setelah ia merawat kucing hitam malang tersebut.Sebenarnya ada apa? Bagaimana cara Shoera untuk mengatasi hal-hal janggal tersebut?Kelompok Efflorescence, Fantascroller©Februari, 2021…

Caraphernelia

Caraphernelia

493 114 5

[Fantasy x Myth]Daratan menangis karena hilangnya keseimbangan. Manusia pun kehilangan pijakannya. Hidup penuh ketentuan bagi yang menjalani. Pada akhirnya alamlah yang bertindak.Akankah mereka menemukan aturan yang tepat? Atau justru menjadi pelanggar seperti biasanya.Kelompok Reverie©Fantascroller, 2021…

AVENOIR : THE LOST TALE OF ENIGMA TURTLE

AVENOIR : THE LOST TALE OF ENIGMA TURTLE

528 104 5

[ Fantasy × Myth × Adventure ]Tumbuh di daerah pesisir membuat Grey Wesley mengenali lautan bagai dunia keduanya. Ia tumbuh dan berkembang, bersenang-senang sampai mencari nafkah di lautan. Hingga suatu insiden membuatnya melihat sisi lain yang selalu dirahasiakan oleh kedalaman lautan.Ketika ombak besar menghantamnya, dan sosok asing terlihat jelas di bawah air. Belasan tahun berlalu, tapi ingatan tersebut masih terpatri indah di sudut benaknya. Ekspedisi dilakukan, ia masih mencari sosok tersebut.Antara mitos dan ingatan kanak-kanaknya bergulir. Mungkinkah raksasa kura-kura waktu itu hanyalah ilusi semata?Haylira Team, Fantascroller©February, 2021…

DE TWEELING : Attack on Paradis

DE TWEELING : Attack on Paradis

551 66 5

[Fantasy x Myth]Rue dan Lue, anak kembar yang tumbuh di sebuah pulau sihir, Pulau Paradis. Tinggal jauh dari dunia luar membuat rasa ingin tahu Rue terus membesar.Hingga suatu hari, pertemuan tak terduga antara Rue dan penyihir licik terjadi. Namun, tidak ada yang mengira jika pertemuan itu mengakibatkan perang besar antara makhluk mitologi sihir dengan para penyihir.Lue yang menyaksikan pengkhianatan dari saudara kembarnya, merasa sangat kecewa. Hingga mau tak mau, Lue harus melawan saudaranya sendiri demi melindungi keluarga yang telah membesarkannya itu.Bagaimana akhir dari perang tersebut? Akankah Rue kembali bersama Lue dan keluarganya seperti dulu? Akankah ini menjadi akhir dari kisah di Pulau Paradis?Kelompok Paradis, Fantascroller©Februari, 2021…

Matahari Kedua

Matahari Kedua

109 18 3

[Update Setiap Senin]Misiku adalah untuk membawa pulang batu Oven yang telah dicuri oleh Mata Bayangan. Bagaimanapun caranya. Terdengar sangat menantang memang, apalagi aku adalah keturunan kesatria kerajaan yang memiliki bakat mengonfrontasi maut dan punya keberanian setebal baja.Konon.Tidak tahu juga.Nyatanya aku hanyalah anak remaja terpinggirkan yang tidak pernah keluar dari Kota Kue Kering. Fakta bahwa pencuri itu bermarkas di Negeri Kamar Kakak nun jauh di sana tentu membuat mentalku menciut. Ketakutan, kecemasan, dan kebingungan yang bersarang di dalam kepalaku campur aduk. Lalu pecah.Aku pusing.Terlebih ada kabar yang berembus dan mampir di telingaku, ketika aku-dengan susah payah-sudah hampir tiba di ujung jalan. Kabar yang menyatakan bahwa sebenarnya ... batu Oven tidak pernah dicuri.Story by Agaraeld, Fantascroller…

FEAR TONE

FEAR TONE

132 66 10

[Update Setiap Rabu]Sudah dua tahun, Sky Endeavors meninggalkan kota kelahirannya. Semuanya normal pada awalnya, sampai dia menemukan banyak kejanggalan. Sekembalinya dia ke Kota Epirus, teka-teki perihal misteri dibalik hilangnya memori 5 tahun miliknya ketika berusia 15 tahun. Memori ingatan yang terpotong 5 tahun, mulai menciptakan berbagai kejadian aneh di sekitarnya.Nada, ya sebuah nada-tepatnya nada piano. Nada yang membawa banyak misteri, sejak kemunculannya. Nada yang sama dan selalu terdengar pada waktu yang sama pula. Tak pernah berubah. Nada pembawa ketakutan. Nada yang tak diketahui dimainkan atau ditujukan kepada siapa.Menyebabkan Sky bertanya-tanya, entah apa yang telah dia lupakan? Di antara ingatan 5 tahun yang dia lupakan, di mana kira-kira jawabannya berada?Namun ....Sky merasa familiar dengan nada itu.ABC©07/04/2020…

DREAM WORLD : BLACK MOON SHIP

DREAM WORLD : BLACK MOON SHIP

256 46 4

[Update Setiap Minggu]Hisab untuk mati.Para penghuni Vegetable Academy akan membungkukkan badan ketika seorang gadis kecil melintas di depan mereka. Gadis itu dipuja-puja bak seorang ratu yang sangat dihormati. Label kehormatannya akan memudar seiring sayur-sayuran ajaib masuk melalui kerongkongannya.Menepis jauh, banyak sejarah mengenai berdirinya desa terpencil itu, dengan para bedebah sebagai penghuninya. Orang-orang desa yang tampak polos. Namun, kotor.Awal mula mimpinya adalah kembali ke Kota Wynstelle dan mengembalikan wujud semula kota kelahirannya. Mimpi yang membawa Astra ke dalam sebuah kapal besar beserta para pemberontak yang nyata.…

QUIETE ROOM

QUIETE ROOM

269 32 9

[Update Setiap Senin]Sebuah misi berbahaya dari Putra Mahkota membawa Lumina dan Everyn berhadapan langsung dengan Ketua Penyihir Hitam. Terkena dampak serangan, Lumina pun harus mengalami hal-hal buruk yang mengakibatkan dia koma. Sementara itu, Everyn yang mencari cara menyelamatkan sahabatnya justru dihadapkan dengan penyihir merah, yang beranggapan semuanya sudah kehendak Tuhan.Penyihir merah bilang ini di luar kemampuannya. Kecuali ...."Kau tau? Aku bisa saja membantumu sedikit. Satu-satunya harapan mu kali ini adalah menemui seseorang yang mustahil."Bertemu siapa? Tuhan? Apa dia harus mati dulu supaya bisa menyelamatkan sahabatnya?------------------------------------------"Kau berani melawan takdir Tuhan?"Everyn menyeringai, "Kalau sudah begini, kenapa tidak?"…

PLAGUE

PLAGUE

422 95 6

[Update Setiap Minggu]Liburan akhir semester seharusnya adalah momen yang menyenangkan bagi Freya dan Marwah. Namun, semua berubah menjadi mimpi buruk dalam semalam. Serangan zombie yang membabi buta tiba-tiba menghancurkan seluruh kota. Mereka harus berpindah dari satu tempat ke tempat lainnya hanya untuk menyelamatkan diri.Di saat Freya hampir mati, Gala datang untuk menyelamatkannya. Seorang pria tampan dengan status tentara muda. Gala membawa berbagai macam perlengkapan tempur untuk melindungi diri. Akankah Gala bisa menyelamatkan Freya? Atau akhirnya malah terperangkap dalam jutaan zombie?Keep on reading and list on your library!…