5. Cukup

Kuharap aku cukup untuk membuat orang di sekitar menganggapku ada. Kuharap aku cukup untuk membuat mereka menghargai kehadiranku. Kuharap aku cukup untuk selalu diam saat disakiti. Kuharap aku cukup untuk berkali-kali ditikam dari belakang. Kuharap aku cukup untuk seseorang bisa bangga padaku. Kuharap aku cukup untuk menjadi berani dan membuat mereka mendapatkan karma buruk seumur hidupnya.

Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top