2.1

Keesokan harinya,  Allea sama sekali tidak boleh keluar.  Kalau ketahuan keluar, maka akan diberi hukuman lebih berat bukan hanya sekedar diam dirumah.

"Kania,  apakah Ommu memang benar mencintaiku?" Tanya Allea pada keponakan suaminya.  Untungnya anak itu mau tinggal disini,  dan lagian dia juga bukan orang yang suka keluyuran tidak jelas.  Kalau pulang kuliah yah pulang.

"Ateu Allea,  kalau om ga suka maka dia gaakan nikahin Ateu." Jawab Kanja simple.

"Tapi,  sampai sekarang ommu itu.  Masih saja merahasikan pernikahanya dengan ateu.  Terus om mu itu.  Tidak mau kakak hamil,  karena dia tidak mau Laura sedih. Terus kenapa om menikahi ateu?" Ucap Allea bingung sendiri.

"Ateu ku sayang,  sudah jangan dipikirkan. Bawa happy saja.  Kaya aku dong." Ucap kania.

"Kalau kamu itu malas tukang rebahan." Ucap Allea.

"Yoi." Ucap Kania.

💕💕💕

Keanu sedang memeriksa berkas-berkas nya,  ia rindu dengan Allea.  Malam ini,  ia akan mengajak istrinya itu bercinta dasyat.  Kemarin,  ia cemburu jadi tidak bisa memeluk istrinya itu.  Merajuk..

"Kakak!" Teriak Laura masuk kedalam ruangan Keanu.  Laura adalah saudaranya Allea.  Sebelum mengenaal Allea,  Keanu lebih dulu mengenal Laura.  Tapi,  ia cuman menganggap dia sebagai adik.  Tidak lebih dari itu, pandangannya pun jatuh kepada Allea.  Perempuan cantik,  sederhana dan penuh kehangatan. Namun,  ia tidak bisa mengadakan pernikahannya secara terang-terangan karena ibu Laura yang meminta Keanu merahasiakannya.  Laura mencintai dirinya.

"Hai,  kenapa kemari? Sudah kedokter?" Tanya Keanu yang membalas pelukan Laura.

"Sudah, tadi di temenin bunda." Jawab Laura.

"Terus bundanya kemana?" Tanya Keanu.

"Bunda langsung pulang katanya lelah." Jawab Laura.

Laura memaikan rambut Keanu yang berwarna putih.  Tapi kalau diwajah Keanu,  cocok-cocok saja. "Kak, aku mau menikah dengan kakak." Ucapnya.

Tubuh Keanu menegang. "Laura pernikahan itu bukan permainan." Ucap Keanu.

"Aku tau,  dan aku sudah memantapkan hati hanya untukmu.  Aku gaakan selingkuh,  akan setia,  jadi istri yang baik dan patuh.  Janji deh." Ucap Laura.

Keanu menurunkan tangan Laura dari rambutnya.  Lalu mencium tangan wanita itu. "Laura,  aku belum mau menikah. Mengerti yah." Ucap Keanu.

Drtt.. Drt..  Suaara hp Keanh berbunyi. Disana ada panggilan video call dari Allea. Laura yang melihat saudaranya menghubungi Keanu cemburu.  Ia langsung mengangkat telepon itu dan mengarahkannya ke Keanu dan dirinya.

"Haii Allea!" Seru Laura girang.

Allea menatap hpnya yang menampakkan wajah Laura dan Keanu. "Haii Laura,  kamu sedang apa disana?" Tanya Allea berbasa-basi.

"Aku sedang mengujungi kekasihku dong Allea.  Kamu juga ngapain menghubungi kekasihku?" Tanya Balik balik Laura.

Allea tersenyum. "Aku hanya ingin menyampaikan pesan dari Kania.  Kalau pulang jangan lupa belikan makanan, soalnya aku tidak memasak.  Terima kasih." Allea mematikan video callnya.

Sedari tadi Keanu tidak membicarakan apapun.  Dia hanya diam dan tidak bisa berbicara apapun.

"Kak,  Allea tinggal di apartemenmu? Bersama Kania juga?" Tanya Laura cemburu.

"Allea hanya menemani Kania diapartemen Laura.  Kasian kan kalau Kania tidak ada temannya.  Lagipula aku hanya tidur saja di apartemen,  soalnya kan aku banyak di kantor." Jawab Keanu.

"Kalau gitu,  aku mau mampir ke apartemen kakak." Ucap Laura.

Keanu menghembuskan nafasnya,  kali ini ia tidak bisa bercinta dengan Allea. Dia akan marah besar melihat Laura ada disini.  Tapi semoga saja dia mengerti keadaannya.

'Sabar sayangku Allea ' Batin Keanu

Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top