Prologue
Pada setiap jaman, selama alam semesta berjalan, sebenarnya banyak hal yang telah kita abaikan.
Makhluk yang mengenal logika telah menutup matanya, menutup telinganya, mengabaikan mereka yang penuh akan keajaiban abadi.
Mereka adalah berkah alam semesta yang bahkan dinikmati oleh makhluk kasat mata seperti kita.
Ketahuilah jika seluruh komponen di alam semesta ini, semuanya patut untuk di berkati, semuanya patut untuk dihormati.
....
Osomatsu: Iblis
Karamatsu: Manusia-Pendeta
Choromatsu: Peri-penjaga danau suci
Ichimatsu: Dewa Kematian
Jyushimatsu: Malaikat-Penjaga Karamatsu
Todomatsu: Manusia-Penyihir
NOTE: Fictional Story! Dont be so sensitive about it!
Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top