Pertarungan Kakak Dan Alien

Setelah musik [Y/N] terkenal dan terjual laris, kehidupan keluarga [Y/N] mulai membaik.

Hari ini [Y/N] dan para adiknya pergi ke kedai kokotiam untuk membantu Ochobot si robot kuning, dikarenakan Tok Aba sedang sakit.


"Ochobott!! Haaii!!!" Teriak Taufan sambil menghampiri Ochobot yang sedang membersihkan kedainya.


"Ah? Hai Taufan." Balas Ochobot lalu tersenyum

"Ah?! Siapa diaa!" Ucap [Y/N] kaget melihat robot kuning itu alias Ochobot

"Aku Ochobot, Power Sphera yang memberikan kekuatan pada BoBoiBoy." Jelas Ochobot

"Robot yah? Tunggu.. Kekuatan? Ooh ya! Aku ingat! Kalian tak memberitahu kakakmu ini huuuhhhhh." Ucap [Y/N] dengab tatapan menyeramkannya

"Erk--ahaha.. K-kak ano.. Kami merahasiakannya mmm.. Karena.. Memang harus.. Er.. Gimana yah." Ucap Gempa yang sedang mencari alasan


"He eleh, yaudah lah gak apa, sekarang ayo bantu kakak kerja." Ucap [Y/N]

"Baik kak!"



Siang harinya [Y/N] dan yang lain sedang sibuk dengan para pelanggan yang ramai

Akan tetapi.. Tiba-tiba..

JDAAR!!

Muncul lagi sebuah pesawat angkasa yang tidak asing bagi [Y/N].

Dan ternyata benar, itu adalah Adu Du si alien kotak yang pernah muncul dulu, saat [Y/N] pertama kali ke Malaysia.


"Alien Kotak ini lagi!!!" Teriak [Y/N] kaget

"Biar kami yang menghadapinya kak." Ucap Hali lalu mengeluarkan pedang Halilintarnya


"Heh?! Kalian kira aku kesini tanpa persiapan?!" Ucap Adu Du lalu robot ungu yang telah berevolusi menyerang Hali dan yang lainnya habis habisan

Akhirnya...




Semuanya kalah.. Hali dan yang lainnya kalah.





"Ah?! Adik adikku!!!" [Y/N] Terkejut melihat semua adiknya terluka parah karena Adu Du dan Probe


"HAHAHAHAHA!! KALIAN TAKKAN BISA MENGALAHKANKU!" Teriak Adu Du dengan tawa jahatnya

"Uhuk! Uhuk! Ugh.. Sial.. Dia lebih kuat ari yang sebelumnya.. " Ucap Blaze sambil memegang dadanya yang sakit












"S I A L A N... K A U...."



"AH?!" Adu Du langsung melirik pada [Y/N] yang aura hitamnya terasa besar


"Itukan.... "












" PEDANG SAMURAI?!" Teriak semuanya kaget yang melihat [Y/N] membawa dua pedang samurai di kedua tangannya


"Heh~Kau kira gadis sepertiku tak mengerti bertarung~ayo.. Bermain PEDANG." Ucap [Y/N] sambil menekan kata 'PEDANG' nya


"SERANG PROBE!"

Probe pun menyerang [Y/N], namun [Y/N] segera menghindar dengan gesitnya lalu menyerang probe.

Pertarungan sengit itu terus berlangsung beberapa jam, Tenaga [Y/N] hampir habis sedangkan Probe masih terus menyerang.

Ayolah, kalian juga tahu..Probe itu robot, tenaganya pasti takkan habis semudah itu.


"Haah.. Haaah... Ugh.. Sial.. " [Y/N] hampir kehilangan keseimbangan karena kelelahan

Akan tetapi disaat [Y/N] melihat adik adiknya yang sedang di obati, Amarahnya kembali muncul.


"Demi adik-Adikku..." [Y/N] menyiapkan kuda-kuda untuk menyerang


SYYAAAATTT

Probe meluncurkan roket-roket kecil yang melesat sangat cepat pada [Y/N].


"Heh.. Hanya itu... "

SYUUT!!


[Y/N] menebas semua roketnya menjadi dua dengan sangat cepat.. Dan itu secepat Hali, dan gerakannya juga itu mirip sekali dengan gaya Hali bertarung.


"E.. Eh.. K.. Kak.. Bukannya itu gerakan.. Kak Hali?," Tanya Taufan yang sedang diobati oleh Ochobot

"Ya, gerakan, kecepatannya setara denganku.." Jawab Hali sambil melihat kakaknya yang sedang bertarung


"Kau.. Sudah membuatku kesal!!!!!" Teriak Adu Du lalu Probe mengeluarkan peluru yang sangat besar lalu...










"HIYYYAAAAAA!!!!!!!!" [Y/N] menyatukan kedua pedangnya jadi huruf "X" Lalu menahan roketnya dan melemparkannya lagi padaa probe.. Lalu..









JDAAARRRRR!!!!!!!!!!!!

Roket itu langsung meledak mengenai Probe dan Adu Du.


"WHOAAA!!! KAKAK HEBAATT!!!!" Teriak Taufan dan Blaze kegirangan

"Haah.. Haahh... Capek... " Ucap [Y/N] lalu jatuh terduduk


Sedangkan Probe dan Adu Du segera pergi dari tempat itu menuju markasnya.


"Kakak! Kakaaakk!!! >A<" Thorn memeluk [Y/N] erat

"E ehh?! Ah.. Thorny baik baik saja kan? Hm?," Tanya [Y/N] sambil mengelus kepala Thorn lembut


"Um! Udah diobati kok! Kakak hebatt bangeettt!" Teriak Thorn dengan senyuman lebarnya

"Hihi, nggak jugaa." Ucap [Y/N] sambil terkekeh pelan

"Darimana kakak bisa meniru gerakan dan kecepatanku?," Tanya Hali heran lalu duduk di samping [Y/N] dan bersandar pada tubuhnya


"Ah.. Itu, ahahaha kakak ini punya kelebihan.. Kata orang sih, mengingat dengan sekali lihat." Ucap [Y/N] sembari menggaruk pipinya yang tak gatal sama sekali


"Gitu yah? Aku punya kakak yang hebat." Ucap Hali sambil menikmati elusan [Y/N] yang lembut


"Kami bertujuh saja kalah! Tapi kakak.. Whoaaaa... Upan ngepens ama kakak ndiri OwO" Ucap Taufan lalu memeluk dada [Y/N]


"Bahasa inggrismu kak, benerin." Ucap Gempa sweatdrop

"Haha.. Kalian iniii." [Y/N] memeluk adiknya erat lalu menghela nafas lega


Tidak sia-sia ia berlatih sangat keras di Jepang dulu.

"Kami sayang kakak!!" Ucap Hali dan yang lainnya



"Kakak juga sayang kalian semua, selamanya, apapun yang terjadi kakak akan terus melindungi kalian, adikku tersayang." Ucap [Y/N] dengan senyuman khasnya


"Kak... Kapan kakak punya pacar? OwO" Tanya Thorn dengan polosnya


"HAH?! PACAR! NANIIIIIIII!!! Gak ah.. Maleezzz, buat apa punya pacar~akhirnya kalau putus galauu, jadi lebih baik rawat adik adik kakak iniiii."Ucap [Y/N] sambil mencium kedua pipi Thorn


"Taufan! Taufan juga mau di cium kakaaakkk." Rengek Taufan sambil menusuk-nusuk pipinya yang bisa dibilang lumayan chubby

"Oke okee." [Y/N] pun mencium kedua pipi Taufan lembut


"Blaze juga mau °^°" Ucap Blaze sambil menunjuk kedua pipinya


"Hihihi, kalian inii.. Ummhhhhh." [Y/N] pun mencium kedua pipi Blaze gemas



Tiba-tiba ada yang menarik ujung baju [Y/N] perlahan, dan ternyata itu ialah Hali.

"Ada apa Hali?," Tanya [Y/N] heran

"Ano.. H-Hali.. Juga mau.. Cium... " Ucap Hali gugup sambil memainkan jarinys dan sedikit memanyunkan bibirnya itu dan rona tipis di pipinya karena malu


'AAAAHHH!!!! HALI!!!! UGHHH!! KAKAKMU INI GEMEEEZZZZ' Teriak [Y/N] dalam benaknya gemas melihat Hali bertingkah seperti itu


"Hihi.. Yakin mau nih~" Goda [Y/N] sambil menusuk-nusuk pipi Hali gemas


"U-Ugh.. Ka.. Kalau kakak gak mau.. Ga.. Gak apa kok.. Umhh.. Uggh... " Ucap Hali yang pipinya yang mulai tambah merah


"Ehehe, iyaa kakak cuma bercanda koook." Ucap [Y/N] lalu mencium kedua  pipi Hali gemas


"Ice mau juga... " Ucap Ice menarik-narik baju tangan [Y/N] perlahan sambil mengucek matanya

"Eeh.. Iya iyaa, beruang kakak ini mau juga yaaa." Ucap [Y/N] terkekeh pelan lalu mencium kedua pipi Ice lalu Ice tidur di pangkuan [Y/N]  dengan tenangnya


"Um.. Solar juga Kak.. " Ucap Solar malu-malu

"Eehh.. Malu malu niiih." Ucap [Y/N] lalu mencium kedua pipi Solar

"Gem mau gak niiihh???," Tanya [Y/N] sambil menatap Gempa jahil

"Ma.. Mau." Ucap Gempa dengan gugupnya


"Hihi, baiklaaah." [Y/N] pun mencium kedua pipi Gempa lembut


Akhirnya, hari itu penuh dengan candaan, dan keceriaan sebuah keluarga kecil yang bahagia.


===================================

Hae hae! Kembali lagi denganku!

Bagaimana cerita kali ini?

Maaf pendek, dan juga Typo merajalela

Kekurangan ide? So pasti OwO

Jadi maaf yaah kalau kurang seruuuu

See you next part!

Jangan lupa vote dan comment ya!

Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top