Lima
"Hei kalian berdua!!!"panggil seseorang
Jisoo dan sehun menolehkan kepalanya..
Ternyata papa sehun dan papa jisoo sudah berdiri disampingnya...
Jisoo dan sehun saling melepas tangannya...
"Apa dunia ini hanya milik kalian ??"tanya papa sehun
Jisoo dan sehun kompak menggeleng...
"Kenapa tidak sadar keadaan ??"tanya papa jisoo
"Sudahlah..biasa,anak muda kan memang seperti itu.."ucap mama jisoo
Sehun dan jisoo menundukkan kepalanya...
Malu ?? Takut ?? Entahlah apa yang mereka rasakan sekarang...
Skipp....
Keesokan harinya...
Jiyong Hospital....
"Dokter ?? Pasien yang dioperasi 2 hari yang lalu,keadaannya memburuk.."ucap perawat pada jisoo
Jisoo terkejut..
Pasalnya pasien itu,sebelumnya keadaannya sudah stabil dan membaik...
"Baiklah,aku akan keruangannya..kau,tolong panggilkan dokter suho.."ucap jisoo
"Baik dok.."
Jisoo langsung berlari menuju ruangan pasien itu...
"Permisi..semuanya tolong minggir dan harap tenang.."ucap jisoo
Kemudian ia mengecek seluruh keadaan pasien..
Tidak lama suho datang bersama seorang perawat...
"Kenapa keadaannya bisa memburuk ??"tanya suho pada jisoo
"Entahlah..kemarin keadannya sudah stabil dan mulai membaik..tolong kau periksa detak jantungnya.."ucap jisoo
Suho langsung mengecek detak jantung pasien..
"Suster!!tolong bawakan oksigen!!"ucap jisoo pada perawat
Perawat itu langsung keluar mencari oksigen...
"Detak jantungnya mulai melemah.."ucap suho
"Ada apa ?,"tanya seseorang tiba tiba
"Dokter Oh?? Pasien ini detak jantungnya mulai melemah.."ucap suho pada sehun
"Coba aku yang tangani.."ucap sehun lalu beralih ketempat suho
Sehun melakukan berbagai cara,
(Gatau namanya..)....
"Hufftt..."
"Bagaimana dok ??"tanya suho
"Detaknya sudah mulai normal.."ucap sehun
"Ini oksigennya dok.."ucap perawat yang baru datang sambil membawa tabung oksigen
Jisoo langsung memasangkan nya pada pasien...
"Bagaimana dok ??"tanya keluarga pasien pada jisoo
"Beruntung,keadaannya mulai stabil kembali..kalau begitu,kami pamit dulu..permisi.."ucap jisoo diikuti yang lainnya...
Saat mereka sudah diluar ruangan pasien..
"Terimakasih atas bantuannya dok!!"ucap jisoo pada sehun
"Itu memang tugasku dok!!"ucap sehun
"Kau memang dokter jantung yang sangat hebat dok!!"ucap suho
"Terima kasih.."
Kemudian mereka bertiga berpapasan dengan jennie...
"Dokter jennie!!"panggil suho
Jennie berhenti melangkah
"Kau mau kemana ??"
"Ke UGD.."
"Aku ikut!!"
Suho pun pergi bersama jennie...
"Masih cemburu ??"tanya sehun disamping jisoo
"Tidak terlalu.."ucap jisoo
"Baguslah..."
"Apanya yang bagus ??"tanya jisoo
"Bagus karena kau tidak terlalu cemburu..itu tandanya,perasaanmu pada suho sudah berkurang.."jelas sehun
"Kau itu sok tau!!"
"Aku memang selalu tau tentang apapun yang ada sangkutannya denganmu dokter jisoo.."ucap sehun
"Ya..ya..ya.."
"Aku mau ke ruang basecame dokter yang sedang magang..kau mau ikut ??"tanya sehun
"Untuk apa kesana ??"tanya jisoo
"Hanya memberi arahan sedikit.."
"Yasudah aku ikut..tidak lama kan ??"
Sehun menggeleng...
Lalu sehun menggenggam tangan jisoo...
Mengajaknya menuju basecame dokter magang..
Diruang basecame...
"Permisi.."
"Ada dokter senior datang!!"ucap salah seorang dokter
Semua yang berada disana,langsung duduk ditempat mereka...
"Selamat pagi dokter.."
"Selamat pagi juga calon dokter!!"ucap jisoo
Sehun menoleh pada jisoo
"Kenapa ??"tanya jisoo saat sadar jika sehun menatapnya
"Ada ada saja kau memanggil mereka calon dokter!!"ucap sehun
"Kenyataannya memang seperti itu kan calon dokter ??"tanya jisoo pada dokter magang
"Iya..benar dok!!"
"Emm..begini,maksud tujuan kami kesini untuk memberikan beberapa arahan pada kalian.."ucap jisoo
30 menit sehun memberikan arahan didepan para calon dokter...
"Sekian arahannya..mohon kerja samanya..terima kasih.."ucap sehun
Semuanya pun berdiri sambil memberi tepuk tangan...
"Oiya..berhubung waktunya tersisa 30 menit lagi,bagaimana jika setengah waktunya kita buat untuk bermain ?? Tujuannya sihh agar tidak terlalu serius.."ucap jisoo
"Setuju dok!!"
"Ayo kita bermain dok!!"
"Aku sudah lama tak bermain.."
Kira kira seperti itulah yang diucapkan para calon dokter di jiyong hospital
"Kita main tanya jawab saja ya ?? Agar tidak kelelahan.."ucap jisoo
Yang lainnya pun setuju...
"Aku punya spidol,dan diruangan ini juga ada sound kan ?? Jadi spidol ini harus di berikan pada orang yang berada disamping kita yaaa!!kalo lagunya sudah berhenti,maka orang itu yang akan mendapat pertanyaan yang harus dijawab.."ucap jisoo
Yang lain setuju dan permainan dimulai...
Pertama,
"Perkenalkan dirimu terlebih dahulu.."ucap jisoo
"Perkenalkan namaku Park Jimin..aku dokter ginjal.."
"Oke dokter park!!apa diantara semua wanita yang ada disini,adakah yang kau sukai ??"tanya jisoo
Yang lainnya berteriak histeris..
"Emm..ada dok..'
"Kau harus sebutkan namanya!!"ucap sehun
"Namanya..kang seulgi!!"jawab jimin
Yang lainnya lagi lagi berteriak heboh...
"Yang namanya baru disebut silahkan berdiri!!"ucap jisoo
Seorang gadis pun berdiri dari duduknya...
"Kau tidak salah dokter park!!dokter seulgi memang cantik!!pantas kau menyukainya!!"ucap jisoo
Seulgi hanya tersenyum malu...
Jimin tersenyum senang...
Permainan terus berlanjut hingga spidol berhenti ditangan sehun...
"Bolehkah aku yang memberikan pertanyaan ??"tanya seseorang
"Iya silahkan..'
"Kapan rencana dokter sehun akan menikah ?? Dimana ?? Dan dengan siapa ??"tanya orang itu
"Huooo pertanyaannya sangat keren!!!"ucap dokter yang lainnya
"Dengan Kim Jisoo..dipulau Jeju..dan dalam waktu dekat!!"jawab sehun mantap
Jisoo yang merasa namanya disebut langsung menatap sehun dari samping...
"Huaaaa...romantis sekali!!!!"teriak para dokter wanita
"Aku ingin berteriakkk!!!"ucap seorang dokter wanita lainnya
"Kau ada ada saja dok!!mari kita lanjutkan permainannya!!"ucap jisoo
Sampai disini ya guysssss.....
Maaf kalo cerita nya datar....
Maaf kalo ada typo...
Jangan lupa buat comment...
Jangan lupa buat vote...
Vote kalian ditunggu lohhh...
Makasih semuanya...
Peluk cium jauh dari Sehun Oppa !! 😘😘😗😗
Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top