08. beda

Beomgyu lahir lebih dulu dari pada Taehyun. Mereka tumbuh bersama sama, sekolah sama, segalanya sama, menurut Beomgyu begitu. Tidak untuk Taehyun, walau kadang sama, Taehyun tetap tidak ingin selalu sama.

Saat itu, tinggi Beomgyu sedikit melebihi Taehyun, sekiranya dua cm. Setidaknya mereka ada beda. Beomgyu selalu memperhatikan apa pun yang ia dan Taehyun lakukan. Namun sekarang Beomgyu perhatikan sepertinya Taehyun mulai menyamai tingginya dan paras Taehyun semakin tampan, bahkan Taehyun terlihat lebih dewasa dan hot?.

"Hyun, kamu minum susu apa?"

"hah? susu apa?"

"ih kok balik nanya sih"

"iya maksud kamu bilang aku minum susu itu apa?"

"kamu!"

"aku? kenapa?" Beomgyu mendekati Taehyun, berdiri disamping menyamakan pundaknya dengan Taehyun.

"lihat ini, kamu sekarang tingginya sama seperti aku"

"iya..terus?"

"iih kan aku maunya kamu lebih pendek dari aku, seperti dulu, kan Bamgyu yang lindungi Hyun, nanti kalau ada yang nyakitin Hyun biar Bamgyu yang lawan lawan!", katanya dengan menggebu.

Taehyun hanya tersenyum melihat Beomgyu yang begitu antusias menjadi kakak yang melindunginya. Mungkin iya, dulu, kalau ada yang menyakiti Taehyun kecil maka yang maju adalah Beomgyu kecil untuk melindunginya . Dengan wajah memerah, air mata yang menggenang di pelupuk mata, menyembunyikan Taehyun di belakang punggungnya, menghampiri dan berani meneriaki orang yang telah membuat Taehyun menangis dengan suara yang sedikit bergetar. Sekarang ia hanya sedikit tak terima dengan perubahan Taehyun, Taehyun itu tetaplah adik kecilnya yang dulu dan Beomgyu akan tetap menjadi kakak yang melindunginya. Sebelum Taehyun yang menjadi kakak untuk Beomgyu.

Taehyun akan beda, ia yang akan menjadi Beomgyu kecil.


*****

Hai...

*/Saya merasa sudah lama tidak lanjut cerita ini. Saya sedang menyatukan konflik untuk mereka. Cinta atau bromance dan mungkin konflik keluarga. Atau ketiganya? Atau malah tidak ada konflik XD. Jujur saya gak tegaan kalau bikin konflik buat taebeom apa lagi kalau percintaan. Tapi tapi saya akan lakukan ketegaan saya.

*/ bagian ini beda ya, saya menjelaskan suatu perubahan?🙄 Untuk kelanjutan cerita,jadi saya buat ini.

Semoga paham maksud saya*atau malah tidak?

***
*/ akhir" ini taehyun sering sekali bikin saya matek mendadak :"(*alaymemang

Dia makin manly ajhaa, nangis pelangi weii ajkckwlalbejkjkjk
Oleh karena itu bagian ini beda, seperti yang saya katakan diatas.

Oke sekian curcol, maaf kepanjangan*dasar

Maaf untuk typo dan kesalahan lainnya :)

SeeU 👋

Bạn đang đọc truyện trên: AzTruyen.Top